SALAH SATU SEKOLAH FAVORIT DI GROBOGAN MENGADAKAN GELAR KARYA SISWA [SMANSAP_OKE BERTALENTA]
Pulokulon- Kegiatan gelar karya siswa dalam rangka penguatan profil pelajar Pancasila dengan menggali sumber daya dan kearifan lokal untuk mengembangkan kewirausahaan di SMA negeri 1 Pulokulon dilaksanakan pada hari Rabu, 12 Januari 2022.Kegiatan ini juga di hadiri oleh orang-orang penting,yaitu antara lain: •Bapak Budi Santoso, S. pd., MPd., M. Si(Kepala Cabang Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Wilayah IV) •Bapak Sarwandi, S. Kom (Kasi SMA Cabang Dinas Pendidikan Wilayah 4,Dinas Pendidikan dan Kebudayaan ) •Bapak Hery Wuryanto, S. Pd., M. M(Pengawas SMA Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah) •Bapak Drs. Rustanto, M. BA(Pelatih Ahli Kurikulum Paradigma Baru) •Bapak Pradana Setyawan. S, PT. M. T(Kepala Disperindog Kab. Grobogan) •Bapak Sudarmoyo S. Sos. M. H(Camat Pulokulon) •AKP IKetut Sudiartha S. H(Kapolsek Pulokulon) •Lettu Inf. Mictachul Huda(Danramil Pulokulon) •Bapak Sudarsono, S. Kom (Kepala DesaSembungharj...